SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI DESA BUNGTIANG KECAMATAN SAKRA BARAT

Artikel

Warga Lansia Desa Bungtiang Dapat Vaksin Covid-19

23 April 2021 10:27:51  Muhammad wahyudi  451 Kali Dibaca 

Desa Bungtiang, 23 April 2021 Tim Covid-19 dari puskesmas Rensing memberikan Vaksin kepada 45 masyarakat Lansia Desa Bungtiang dari umur 60 tahun keatas,yang dipimpin langsung oleh Kepala Puskesmas Rensing. Alhamdulillah Vaksinasi berjalan lancar meskipun ada penolakan dari warga karena belum begitu paham dengan manfaat vaksin Covid-19. Program Vaksin gratis ini sangatlah membantu Pemerintah Desa Bungtiang dalam rangka memutus mata rantai Covid-19 yang masih melanda Negara kita.

Peran Kepala Wilayah sangat besar karna harus memberikan sosialisasi kepada masyarakat nya masing-masing supaya lebih mengerti dan paham akan manfaat vaksin Covid-19 ini. Salah satu Warga, Bapak Aruman. memaparkan bahwa setelah dilakuannya Vaksinasi ini mereka sudah merasa lega karena sudah ada tanda bukti berbentuk sertifikat yang dikirim ke nomor HP masing masing sebagai bukti nyata orang tersebut sudah divaksin dan Bebas dari Covid-19.

 

Memang selama Pandemi ini Desa Kami Desa Bungtiang ada beberapa warga yang pernah terjangkit covid-19 dan Alhamdulillah sudah sembuh,  Pemerintah Desa tetap menghimbau kepada Masyarakat untuk tetap divaksin guna mengantisipasi penyebaran yang sewaktu-waktu bisa saja menjangkiti warga kami.

Semoga dengan adanya vaksin ini memberikan contoh kepada masyarakat lainnya akan pentingnya vaksin Covid-19 untuk kesehatan keluarga kita...

Pakai Masker,Jaga Jarak & selalu cuci tangan...

 

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Wilayah Desa

 Peta Desa

 Pemerintah Desa

 Sinergi Program

 Agenda

Belum ada agenda

 Statistik

 Komentar

 Media Sosial

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : Jln. Raya Bungtiang-Pijot
Desa : Bungtiang
Kecamatan : Sakra Barat
Kabupaten : Lombok Timur
Kodepos : 83671
Telepon :
Email : [email protected]

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:18
    Kemarin:61
    Total Pengunjung:30.311
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:172.70.178.118
    Browser:Mozilla 5.0

 Layanan Darurat